Jum'at Berkah

Kegiatan Jum'at berkah pertama di tahun 2026.
Setiap jum'at melakukan kegiatan spiritual dan di lanjutkan kegiatan bakti sosial, kegiatan rutin yang selalu di laksanakan di SD Negeri 3 Curahsuri merupakan bentuk penanaman karakter kepada peserta didik untuk menjadi pribadi yang lebih baik dan kegiatan ini juga merupakan kegaiatan kokurikuler.
Harapan kami, SD Negeri 3 Curashuri menjadi sekolah yang maju , sekolah yang nyaman , sekolah yang aman dan menjadi sekolah yang selalu membawa kebaikan.