PORSEKA MACAN PUTIH 2025

Tanggal 22 - 24 Agustus tahun 2025 , Kecamatan Jatibanteng Khususnya tingkat SD melaksanakan kegiatan pramuka berkolaborasi dengan kegiatan HUT RI yang di laksanakan Kecamatan Jatibanteng.

Berikut rundown acara tanggal 22 - 24 Agustus : 

  • Tanggal 22 Agustus Kegiatan Pendirian Tenda dilanjut dengab Gerak Jalan dan malamnya lomba keagamaan sholawat menggunakan alat dapur. 
  • Tanggal 23 Agustus Kegiatan Pembukaan Perkemahan di lanjut lomba lomba kepramukaan. 
  • Tanggal 24 Agustus Kegiatan lomba Kaligragi dan Lari Jauh dan di lanjut penutupan. 

Kegiatan bertujuan untuk meningkatkan kecintaan terhadap tanah air dan kemampuan atau skil peserta didik. 

Selain itu kegiatan ini juga sangat berdampak pada pelaku UMKM dan masyarkatj uga sangat berantusias.